
Asyiknya Nongkrong di Pasa Ateh Bukittinggi: Nyaman dan Sejuk
Pasa Ateh, atau yang diartikan sebagai pasar atas, menjadi salah satu pusat perbelanjaan di Bukittinggi yang identik dengan produk-produk tradisional.
Pasa Ateh, atau yang diartikan sebagai pasar atas, menjadi salah satu pusat perbelanjaan di Bukittinggi yang identik dengan produk-produk tradisional.
Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (KemenPUPR) baru saja meresmikan wajah baru Pasa Ateh Kota Bukittinggi siang tadi.