detikFinanceRabu, 09 Nov 2022 15:28 WIB
Pertamina Mau Jadi Pemain Kelas Dunia buat Bikin Listrik dari Panas Bumi
Caranya adalah dengan mengupayakan sejumlah pengembangan inovasi teknologi untuk peningkatan pemanfaatan panas bumi.












































