
Membandingkan Pajak Tahunan Avanza di Malaysia dan Indonesia, Beda Jauh
Untuk pajak yang harus dibayarkan setiap tahun oleh pemilik kendaraan di sana tidak sampai jutaan rupiah.
Untuk pajak yang harus dibayarkan setiap tahun oleh pemilik kendaraan di sana tidak sampai jutaan rupiah.
Berdasarkan penelusuran Gaikindo, pajak tahunan Avanza di Malaysia jauh lebih murah ketimbang di Indonesia. Hanya Rp 300 ribuan dan tak ada perpanjangan STNK.
Toyota Avanza varian termurah dijual Rp 239 jutaan. Untuk pajak tahunan Avanza termurah keluaran tahun 2024 ternyata sebesar Rp 3,8 jutaan.
Pajak tahunan Toyota Avanza 1.5 G keluaran tahun 2024 rupanya sebesar Rp 4 jutaan. Begini rincian pajak tahunan mobil sejuta umat itu.