
RI Catat Potensi Transaksi US$ 70 Juta di Pacific Expo 2019 Auckland
"Hasil-hasil transaksi yang terjadi antar negara-negara peserta tentu akan segera ditindaklanjuti oleh negara-negara tersebut," kata Tantowi.
"Hasil-hasil transaksi yang terjadi antar negara-negara peserta tentu akan segera ditindaklanjuti oleh negara-negara tersebut," kata Tantowi.
Glenn Fredly membuka konser 'Sound of The Pacific' di SkyCity Convention Center, Auckland, Selandia Baru.
"Indonesia betul-betul harus beri kesempatan kepada Papua untuk membuka akses seluruhnya, akses custom, akses migrasi, semua harus diberi," kata Gubernur Papua.
Pacific Exposition 2019 di Selandia Baru berlangsung meriah. Ada 19 perwakilan negara dan 123 perusahaan dari negara-negara Pasifik yang mengikuti pameran.
Menko Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (PMK) Puan Maharani bicara Pancasila di depan negara-negara kawasan Pasifik.
Menteri Luar Negeri Retno LP Marsudi menggelar pertemuan bilateral dengan Australia.