SepakbolaRabu, 13 Jul 2016 01:25 WIB
Agen: Gaya Permainan Napoli Cocok untuk Giroud
Arsenal dikabarkan menginginkan pertukaran Olivier Giroud dengan Gonzalo Higuain. Agen Giroud membuka lebar potensi kepindahan kliennya ke Italia.












































