
Video Wamenkomdigi soal Iklan Makan Gratis Pakai AI: Bagian dari Kreativitas
Iklan Makan Bergizi Gratis disorot netizen karena menggunakan AI (artificial intelligence). Wakil Menteri Komunikasi dan Digital Nezar Patria pun meresponsnya.
Iklan Makan Bergizi Gratis disorot netizen karena menggunakan AI (artificial intelligence). Wakil Menteri Komunikasi dan Digital Nezar Patria pun meresponsnya.
Iklan animasi program Makan Bergizi Gratis dari Kementerian Komunikasi dan Digital menuai kritik karena penggunaan AI. Wamenkomdigi membela kreativitas itu.
Komdigi ajak Eropa berinvestasi pusat data di Indonesia setelah sebelumnya menghentikan proyek PDN Batam. Komdigi pun ungkap potensi bisnis data center tersebut
Pemerintah sedang menyusun Perpres untuk melaksanakan UU Pelindungan Data Pribadi yang fokus keamanan siber dan teknologi baru, diharapkan selesai Februari.
Wamenkomdigi mengungkapkan tengah mengkaji wacana batasan usia dalam bermedia sosial. Ia pun mengimbau agar orang tua dapat turut aktif mengawasi anaknya
Wamen Komunikasi dan Digital berikan tanggapannya terkait keluhan driver ojol soal potongan biaya aplikator. Diketahui, potongan itu lebih dari 30 persen.
Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) buka suara tentang protes para pengemudi ojek online (ojol) terhadap biaya potongan aplikator.
Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) buka suara terkait proses merger operator seluler Smartfren dan XL Axiata yang dalam waktu dekat ini.
Indonesia akan memiliki badan khusus yang diperuntukkan menggenjot ekosistem digital dalam negeri, termasuk soal nasib startup dalam negeri di masa mendatang.
Wamen Komdigi Nezar Patria menegaskan bahwa maraknya judi online tidak mengganggu investasi digital di Indonesia.