
PSS Sleman Coret Batata dan Zah Rahan
PSS Sleman resmi mencoret 2 pemain asingnya yakni Zah Rahan Krangar dan Guilherme Batata. Keduanya tidak masuk dalam proyeksi Dejan Antonic untuk musim 2021.
PSS Sleman resmi mencoret 2 pemain asingnya yakni Zah Rahan Krangar dan Guilherme Batata. Keduanya tidak masuk dalam proyeksi Dejan Antonic untuk musim 2021.
Zah Rahan Krangar sudah terlihat gabung ke latihan PSS Sleman. Ia berpeluang jadi opsi untuk laga Shopee Liga 1 2020 kontra Persikabo 1973.
Kejutan demi kejutan dilakukan oleh PSS Sleman. Super Elang Jawa mendatangkan Zah Rahan Krangar yang dilepas Madura United.
PSS Sleman belum mau berhenti untuk menambah amunisi pemain kendati sudah punya 26 pemain. Ada dua pemain asing yang didekati.
Madura United belum bisa diperkuat pemain andalannya Zah Rahan saat dijamu Persib Bandung. Pemain Liberia itu masih dibekap cedera.
Madura United gagal memaksimalkan faktor kandang untuk membalikkan keadaan atas Persebaya Surabaya di semifinal Piala Presiden. Mereka mengakui kekalahan.