detikNewsSenin, 07 Jan 2019 07:36 WIB Indahnya Danau Garam Yuncheng yang Mengkristal Fenomena fisik unik terciptakan di Danau garam Yuncheng yang membeku di musim dingin. Hamparan kristal berbagai bentuk penuhi sepanjang danau.