detikTravelRabu, 23 Jul 2025 17:15 WIB Pesona Bali Selalu Berhasil Hipnotis Wisatawan Bali tak pernah kehilangan pesonanya. Pulau Dewata ini selalu berhasil menghipnotis para wisatawan dengan keindahan alam, budaya, dan keramahannya.