detikJatengMinggu, 14 Agu 2022 16:28 WIB Asyiknya Naik VW Menyusuri Wisata Sejarah di Kota Magelang Kota Magelang ternyata menyimpan pesona wisata sejarah yang tak kalah menarik. Lebih asyik lagi, berkunjung ke lokasi-lokasi bersejarah itu naik mobil VW.