
Janji Pemkab Enrekang Bangun Jembatan Usai Viral Warga Seberangi Sungai Deras
Pemkab Enrekang menjanjikan jembatan untuk warga Desa Rossoan yang harus melintasi sungai berarus deras setiap saat karena tak ada jembatan.
Pemkab Enrekang menjanjikan jembatan untuk warga Desa Rossoan yang harus melintasi sungai berarus deras setiap saat karena tak ada jembatan.
Warga di Enrekang terpaksa memikul motor melintasi sungai berarus deras gegara tak ada jembatan.