detikNewsKamis, 25 Apr 2019 21:31 WIB Geledah 3 Lokasi di Tasikmalaya, KPK Sita Dokumen Proyek KPK menggeledah tiga lokasi di Kota Tasikmalaya terkait kasus dengan tersangka Wali Kota Tasikmalaya Budi Budiman