
WNA di DKI Dapat Vaksin Sinopharm, Bayar Rp 700 Ribu
Vaksinasi untuk Warga Negara Asing (WNA) masuk dalam program vaksin Gotong Royong. Program vaksinasi ini berbayar Rp 700 ribu untuk setiap WNA.
Vaksinasi untuk Warga Negara Asing (WNA) masuk dalam program vaksin Gotong Royong. Program vaksinasi ini berbayar Rp 700 ribu untuk setiap WNA.
Warga negara asing (WNA) yang tinggal maupun bekerja di Jakarta bisa mengikuti vaksinasi gratis. Vaksinasi diperuntukkan bagi WNA usia 18 tahun ke atas.