
Banyak Mahasiswa Ngeluh UKT Mahal, Wamen Stella Bilang Begini
Banyak mahasiswa mengeluh tentang besaran UKT yang dianggap terlalu mahal. Wamandiktisanitek Stella Chistie beri penjelasan.
Banyak mahasiswa mengeluh tentang besaran UKT yang dianggap terlalu mahal. Wamandiktisanitek Stella Chistie beri penjelasan.
Keluhan terhadap UKT yang dinilai terlalu mahal masih terjadi di beberapa kampus. Wamendiktisaintek menilai saat ini 65 persen mahasiswa UKT di bawah Rp 2,5 jt
Student loan dapat dipandang sebagai alternatif solusi yang ditawarkan melalui pendekatan bisnis.
Koalisi Masyarakat Sipil Peduli Pendidikan Jakarta dan Indonesia (KOPAJA) menggelar aksi mengkritik UKT dan biaya sekolah mahal di kawasan CFD, Jakpus.
Sekjen PAN Eddy Soeparno mengatakan pinjaman online atau pinjol berisiko lantaran bunga yang didapat tinggi.
Menko PMK, Muhadjir Effendy, menanggapi soal biaya UKT yang mahal. Ia menyarankan pemimpin perguruan tinggi untuk mengubah mindset menjadi pencari biaya.
Judicial Review menjadi jalan bagi masyarakat untuk menagih peran pemerintah dan negara dalam memberikan pendidikan tinggi yang terjangkau bagi masyarakat.
Dikatakan pendidikan tinggi bukan karena dia opsional, namun lebih pada kompleksitas dan kedalaman pendidikan atau muatannya.
PTN dipaksa untuk mencari anggaran sendiri dengan cara mengeruk uang dari mahasiswa, sehingga pendidikan tinggi tidak lebih dari pasar 'ada uang, ada barang'.
Bila tidak diambil langkah-langkah kebijakan luar biasa, Indonesia Emas pada 2045 akan menjadi Indonesia Cemas.