
Toyota Majesty Siap Masuk Malaysia, Harga Lebih Terjangkau Ketimbang Alphard-Vellfire
Toyota Majesty dikabarkan bakal segera masuk ke Malaysia dan diprediksi harganya lebih murah dari Alphard dan Vellfire.
Toyota Majesty dikabarkan bakal segera masuk ke Malaysia dan diprediksi harganya lebih murah dari Alphard dan Vellfire.
Uji tabrak ASEAN NCAP yang dilewati Toyota Majesty berhasil lulus dengan nilai sempurna 5 bintang.
Majesty merupakan pengembangan dari Ventury. Dan Ventury dibangun dari platform kendaraan komersil, HiAce.