detikBaliRabu, 09 Jul 2025 21:10 WIB TOPD Badung Mulai Validasi 2.749 Izin Usaha di Kuta Utara Tim Optimalisasi Pendapatan Daerah (TOPD) Kabupaten Badung mulai mendata izin usaha di dua kelurahan di Kecamatan Kuta Utara, Badung.