SepakbolaSabtu, 01 Apr 2023 23:13 WIB Usai Bertemu Jokowi, Timnas U-20 Indonesia Dibubarkan Shin Tae-yong selaku pelatih mengatakan bahwa skuad timnas U20 Indonesia untuk Piala Dunia U20 2023 telah dibubarkan.