
Titer Antibodi COVID-19 Fadli Zon 250, Tapi Sebenarnya Tidak Perlu Diukur
Fadli Zon terinfeksi COVID-19 meski sudah vaksin dan titer antibodi ada di angka 250. Ternyata para pakar tidak menyarankan tes titer semacam itu.
Fadli Zon terinfeksi COVID-19 meski sudah vaksin dan titer antibodi ada di angka 250. Ternyata para pakar tidak menyarankan tes titer semacam itu.
Muncul tren tes antibodi setelah vaksin COVID-19. Namun, mengukur respons sistem imun tubuh tidak sesimpel itu. Para ilmuwan sudah melakukannya di uji klinis.
Belakangan muncul tren tes antibodi setelah vaksinasi COVID-19, konon untuk melihat efek vaksin ke tubuh. Sebenarnya itu tes apa, dan apa sih fungsinya?
Ramai kabar tes antibodi untuk melihat efektivitas vaksin COVID-19. Namun sejumlah pihak menilai tes ini tak bermanfaat. Sebenarnya, tes ini penting nggak sih?
Pasca vaksinasi COVID-19, banyak orang melakukan tes antibodi untuk mengecek vaksin bekerja dengan baik. Tapi, dokter tak menganjurkannya, kenapa?
Banyak masyarakat yang ramai-ramai melakukan tes antibodi setelah vaksin. Padahal tes antibodi usai vaksin tidak disarankan, ini alasannya.
Penasaran dengan efektivitas vaksin Corona, beberapa orang melakukan tes antibodi sendiri di laboratorium. Para pakar menegaskan, tes ini tidak ada manfaatnya.
Pemerintah memperbolehkan masyarakat bepergian dengan syarat hasil PCR atau rapid test negatif. Padahal rapid test tidak bisa dijadikan acuan diagnosa COVID-19.
Seiring dengan dilonggarkannya aturan lockdown, negara-negara Eropa berusaha tingkatkan tes antibodi.
Tes antibodi virus Corona COVID-19 keluaran perusahaan Swiss diklaim pemerintah Inggris mampu deteksi dengan akurasi 100 persen.