detikFoodKamis, 29 Okt 2020 15:00 WIB Kreatif! Netizen Ini Bikin Tempe 'Among Us' Warna-warni Karakter game Among Us banyak disukai orang. Seperti netizen TikTok ini yang membuat tempe Among Us warna-warni.