detikFoodSelasa, 13 Jun 2023 07:00 WIB Resep Telur Goreng Sosis dan Tomat Buat Sarapan Enak dan Praktis Sarapan praktis, enak dan kaya nutrisi bisa dengan menu telur. Telur goreng ini ditambah sosis dan tomat sehingga rasanya gurih, renyah dan menyegarkan.