detikNewsJumat, 04 Mar 2022 14:46 WIB Membawa 61 Penumpang dari Australia, Garuda Indonesia Terbang Kembali dari Sydney ke Denpasar Garuda Indonesia memulai kembali penerbangan langsung Sydney-Denpasar, Jumat (04/03), membawa 61 penumpang dari Australia ke Bali.