
Di Acara Optimalisasi CSR, Bupati Bogor Singgung Pencemaran Sungai Cileungsi
Bupati Bogor Iwan Setiawan bicara soal pencemaran Sungai Cileungsi di acara optimalisasi corporate social responsibility (CSR) perusahaan di Kabupaten Bogor.
Bupati Bogor Iwan Setiawan bicara soal pencemaran Sungai Cileungsi di acara optimalisasi corporate social responsibility (CSR) perusahaan di Kabupaten Bogor.
Pencemaran Sungai Cileungsi, Kabupaten Bogor, kembali menjadi sorotan. Kemenkumham pun menyurati Pemkab Bogor mengenai kondisi Sungai Cileungsi ini.
Komunitas Peduli Sungai mengundang Bupati Bogor Iwan Setiasan susur Sungai Cileungsi bersama untuk melihat pencemaran di lokasi.
Sungai Cileungsi, Kabupaten Bogor, Jawa Barat kembali tercemar. Air di sungai itu menghitam dan banyak ikan mati.