detikHotRabu, 15 Feb 2023 09:29 WIB Suga BTS Bakal Konser Solo 3 Hari di Indonesia Kabar bahagia untuk ARMY Indonesia alias INDOMY nih! Suga BTS dikonfirmasi bakal menggelar konser solo selama tiga hari di ICE BSD. Siapa tak sabar?