detikNewsSenin, 07 Sep 2020 07:00 WIB Karakter Khusus Nilai Universal Islam: Globalisasi Sufi Dancing (2) Usai melakukan tarian sufi, mereka duduk terpaku di tempat semula sambil tafakkur. Seolah-olah seluruh sel dalam tubuhnya juga ikut tafakkur.