detikSumutSabtu, 31 Agu 2024 02:00 WIB Pujian Antonio Conte ke Romelu Lukaku yang Resmi Pindah ke Napoli Romelu Lukaku resmi bergabung dengan Napoli, bereuni dengan Antonio Conte. Conte memuji Lukaku sebagai striker unik dan komplet.