detikNewsSabtu, 12 Okt 2024 11:11 WIB Video: Janji Ahmad Syaikhu Buat Stadion Skala Internasional di Depok Cagub Jawa Barat (Jabar) nomor urut 3 Ahmad Syaikhu berjanji ingin membuat stadion berskala internasional di Depok.