
Kisah-kisah Kerajaan Sriwijaya dan Bajak Laut
Kontroversi yang dipantik Ridwan Saidi bikin imaji publik melayang ke sejarah silam. Syahdan, Sriwijaya adalah kerajaan maritim yang menjaga laut dari perompak.
Kontroversi yang dipantik Ridwan Saidi bikin imaji publik melayang ke sejarah silam. Syahdan, Sriwijaya adalah kerajaan maritim yang menjaga laut dari perompak.
"Bajak laut itu disebut saat Cheng Ho datang ke Nusantara. Dia datang sesuai perintah untuk menumpas bajak laut dan saat itu Sriwijaya sudah runtuh"
"Tetapi kita akan lihat kontennya, maka si pemilik channel dan orang di dalamnya akan kami somasi, kalau tidak ada respons baru lah kami laporkan"