detikTravelSenin, 02 Des 2019 18:02 WIB Cantik, Rupa Jembatan Gantung Terpanjang di Amerika Utara Jembatan gantung terpanjang di Amerika Utara ini terlihat begitu cantik. Hanya untuk pejalan kaki, jembatan gantung ini akan menyala saat malam tiba.