detikJabarRabu, 17 Agu 2022 06:31 WIB Jangan Lupa! Matikan Kendaraan Pukul 10.17 WIB di Simpang Lima Bandung Kota Bandung bakal melakukan penghormatan saat peringatan HUT ke-77 Republik Indonesia, Rabu besok. Akan ada momen bertajuk '3 Menit untuk Indonesia'.