detikNewsMinggu, 23 Mei 2021 12:24 WIB Catat! Ini Rekayasa Lalu Lintas di Simpang Cileunyi Bandung Petugas melakukan rekayasa lalu lintas di jalur Simpang Cileunyi, Kabupaten Bandung. Rekayasa lalin dilakukan karena masih ada proses pembangunan.