detikNewsSelasa, 20 Apr 2021 11:10 WIB Body Cam Polisi Perlihatkan Kematian George Floyd Diinjak Derek Chauvin Mantan polisi Minneapolis Derek Chauvin didakwa membunuh George Floyd dalam sidang pada Senin (19/4). Chauvin menekan lututnya ke leher George hingga tewas.