detikNewsKamis, 21 Nov 2019 12:16 WIB Kemenag Blitar Sebut Sertifikasi Nikah Dibutuhkan Zaman Sekarang Wacana sertifikasi perkawinan digulirkan Kementerian Koordinator PMK. Kemenag Kabupaten Blitar menilai program ini lebih bagus dan dibutuhkan saat ini.