
Di 'Dunia Pecinta Serangga', Warga Ngefans ke Cacing Purba Beracun
Warga Selandia Baru dan para pecinta serangga telah menentukan serangga favoritnya tahun ini. Pilihan mereka adalah cacing purba beracun.
Warga Selandia Baru dan para pecinta serangga telah menentukan serangga favoritnya tahun ini. Pilihan mereka adalah cacing purba beracun.
Ada banyak serangga yang tidak berbahaya tapi ada juga beberapa jenis yang membahayakan jika kita tak sengaja mengganggu eksistensinya.
Ramai broadcast yang menyebut 'semut charlie' serta melampirkan foto yang menyeramkan usai terkena gigitannya. Apakah semut charlie itu?