
Mengenal Teknologi NB-IoT di Sepeda Kuning Kampus UI
Implementasi bike sharing di Universitas Indonesia memanfaatkan teknologi NB-IoT atau Narrowband Internet of Things. Sebenarnya, apa sih teknologi NB-IoT itu?
Implementasi bike sharing di Universitas Indonesia memanfaatkan teknologi NB-IoT atau Narrowband Internet of Things. Sebenarnya, apa sih teknologi NB-IoT itu?
Sebelum menggandeng Telkomsel, UI mengklaim sudah ada tiga provider bike sharing asal China yang mengajak kolaborasi. Hanya saja, ajakan itu tak digubris.