
Warga Gugat Jokowi-Kapolri Gegara Jalan Ditutup, Ini Jawaban Sekolah Polisi
Sekolah Pembentukan Perwira (Setukpa) Lemdikpol Sukabumi digugat class action oleh warga karena penutupan akses Jalan Perana di Kota Sukabumi, Jawa Barat.
Sekolah Pembentukan Perwira (Setukpa) Lemdikpol Sukabumi digugat class action oleh warga karena penutupan akses Jalan Perana di Kota Sukabumi, Jawa Barat.
Masih ingat dengan kasus penutupan jalan oleh pihak Sekolah Pembentukan Perwira (Setukpa) Polri di Sukabumi? Warga gugat class action.