detikFinanceRabu, 23 Jul 2025 14:38 WIB Makanan dan Minuman Impor Bikin Lesu UMKM RI Menteri UMKM Maman Abdurrahman menyoroti ancaman produk impor terhadap UMKM, terutama di sektor F&B dan pakaian.