detikFinanceSenin, 19 Jun 2023 16:13 WIB Raja Bulu Mata Palsu Tutup Usia, Produknya Pernah Dipakai Katy Perry Pengusaha yang telah membangun industri bulu mata palsu di Purbalingga tersebut tutup usia di umur sekitar 80 tahun.