detikInetRabu, 14 Des 2022 08:03 WIB Misi China Pantau Lingkungan Ruang Angkasa Lewat Satelit Shiyan China meluncurkan sepasang satelit Shiyan ke luar angkasa pada Senin (12/12). Satelit percobaan diluncurkan membawa misi pemantauan lingkungan ruang angkasa.