
Cerita CEO Jabarano Coffee, dari Roaster Rumahan Menuju Pasar Dunia
Jabarano Coffee, kafe asal Bandung, berkembang pesat dengan 8 cabang, termasuk di Seoul. CEO Arnold Dharmmadhya berbagi kisah sukses dan tips bisnis kopi.
Jabarano Coffee, kafe asal Bandung, berkembang pesat dengan 8 cabang, termasuk di Seoul. CEO Arnold Dharmmadhya berbagi kisah sukses dan tips bisnis kopi.
Proses roasting menentukan citarasa kopi. Karenanya belilah kopi di kedai kopi yang melakukan roasting biji kopi sendiri atau mendapatkan dari roaster terbaik.