
Ketika Patung Lilin Madame Tussauds 'Ikut Makan' di Restoran Ikonik di New York
Museum Madame Tussauds menampilkan patung-patung lilin para pejabat hingga selebriti di dunia. Kali ini, karya seni tersebut bisa ditemui di sebuah restoran.
Museum Madame Tussauds menampilkan patung-patung lilin para pejabat hingga selebriti di dunia. Kali ini, karya seni tersebut bisa ditemui di sebuah restoran.
Biasanya restoran ada di bangunan baru atau klasik yang sudah dipugar. Maka restoran Trinity Place ada di dalam brankas raksasa. Penasaran?