
Gimana Agar Program Rumah Murah Tak Rusak Terbengkalai, Ini Saran Pengamat
CEO Indonesia Property Watch (IPW) Ali Tranghanda menyarankan agar pemerintah membangun proyek rumah murah di lokasi yang dekat akses transportasi umum.
CEO Indonesia Property Watch (IPW) Ali Tranghanda menyarankan agar pemerintah membangun proyek rumah murah di lokasi yang dekat akses transportasi umum.
Jokowi pernah meluncurkan program rumah murah buat masyarakat berpenghasilan rendah. Bagaimana nasibnya sekarang?
Banyak rumah murah Presiden Jokowi di Villa Kencana Cikarang, Kabupaten Bekasi, berakhir kosong tanpa penghuni hingga kini terbengkalai dipenuhi tanaman liar.