
Dukung Prabowo, Budiman Sudjatmiko Siap Kena Sanksi PDIP
"Kalau saya disanksi ya bagi saya itu tanggung jawab saya, itu sepenuhnya tanggung jawab Budiman Sudjatmiko," kata Budiman Sudjatmiko di Semarang.
"Kalau saya disanksi ya bagi saya itu tanggung jawab saya, itu sepenuhnya tanggung jawab Budiman Sudjatmiko," kata Budiman Sudjatmiko di Semarang.
Prabowo Subianto ikut menghadiri deklarasi Relawan Prabowo-Budiman di Pantai Marina Semarang. Adapun Budiman Sudjatmiko sudah tiba lebih awal.
Budiman Sudjatmiko hadir di acara deklarasi Relawan Prabowo-Budiman dengan batik warna merah.