
Langgar Aturan PPKM, Hajatan Warga di Kuningan Dibubarkan Polisi
Di tengah Pelaksanaan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di Kabupaten Kuningan, masih ada saja warga yang nekat menggelar hajatan.
Di tengah Pelaksanaan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di Kabupaten Kuningan, masih ada saja warga yang nekat menggelar hajatan.
Polisi membubarkan hajatan pernikahan yang disertai dengan hiburan electone di Gresik. Hajatan tersebut dibubarkan karena menimbulkan kerumunan.