
Penyegelan Taman Remaja Surabaya yang Bakal Berujung Gugatan
Taman Remaja Surabaya di Jalan Kusuma Bangsa 114 disegel Pemkot Surabaya. Bagaimana arena permainan anak dan remaja legendaris di Surabaya itu bisa disegel?
Taman Remaja Surabaya di Jalan Kusuma Bangsa 114 disegel Pemkot Surabaya. Bagaimana arena permainan anak dan remaja legendaris di Surabaya itu bisa disegel?
Terkait penyegelan Taman Remaja Surabaya (TRS), Pemkot Surabaya akan digugat. Gugatan dilayangkan oleh pemegang saham TRS.
Polemik pengelolaan Taman Remaja Surabaya PT Star dengan Pemkot Surabaya terus bergulir. Bareskrim dan BPK gelar pertemuan tertutup dengan Wali Kota Risma.