detikJatimSelasa, 06 Feb 2024 21:45 WIB Viral Plafon Bioskop di Pakuwon City Ambrol dan Bocor, Benarkah? Viral plafon bioskop di Pakuwon City Mall Surabaya ambrol dan mengeluarkan air. Berikut penjelasan dari pihak Pakuwon Grup.