
KPU Catat 968 Kasus Petugas KPPS di Jateng Kena Corona
KPU Jawa Tengah mencatat ada 968 kasus petugas kelompok penyelenggara pemungutan suara (KPPS) terpapar virus Corona. Namun, mayoritas sudah sembuh.
KPU Jawa Tengah mencatat ada 968 kasus petugas kelompok penyelenggara pemungutan suara (KPPS) terpapar virus Corona. Namun, mayoritas sudah sembuh.
"Update terakhir saya baru dapat per hari kemarin, 199 yang positif. Langsung kita ganti," ujar Supriatna kepada wartawan, Senin (7/12/2020).
Pemkab Kebumen mencatat ada total 272 petugas KPPS yang positif Corona di wilayahnya. Dari jumlah itu, KPU akhirnya mengganti 58 petugas.
Sebanyak 203 petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah terkonfirmasi positif virus Corona.