
Peternak Lebah Demo di Chile, 7 Polisi Kena Sengat Sampai Masuk RS
Apa jadinya bila peternak lebah turun ke jalan dan melancarkan aksi demo? Akibatnya ada 7 orang polisi yang disengat lebah sampai harus dibawa ke rumah sakit.
Apa jadinya bila peternak lebah turun ke jalan dan melancarkan aksi demo? Akibatnya ada 7 orang polisi yang disengat lebah sampai harus dibawa ke rumah sakit.
Sebuah keluarga di Kroasia membuka hotel yang tidak biasa, hotel lebah. Cara jitu mengajak siapapun untuk beternak dan mengenal lebah lebih dekat.
Penjualan madu yang naik daun di masa pandemi COVID-19 merupakan berkah bagi peternak lebah. Penjualan meningkat sehingga keuntungan berlipat.
Warga korban tsunami Selat Sunda diberikan pelatihan berternak lebah di Desa Ujungjaya, Banten. Diharapkan bisa meningkatkan ekonomi warga pascabencana.
Aksi nekat dilakukan pria peternak lebah madu di Kendal. Ia menyantap madu langsung dari sarang yang masih dikerubungi lebah. Hii ngeri!