
Persebaya Mau Akhiri Tren Buruk Lawan Persija di Kandang
Enam tahun sudah Persebaya Surabaya tak pernah menang saat menjamu Persija Jakarta di laga Liga 1. Bajul Ijo bertekad mengakhiri rekor buruk tersebut hari ini.
Enam tahun sudah Persebaya Surabaya tak pernah menang saat menjamu Persija Jakarta di laga Liga 1. Bajul Ijo bertekad mengakhiri rekor buruk tersebut hari ini.
Duel Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta turut memanaskan Liga 1 pada hari Jumat (22/11/2024) ini. Macan Kemayoran datang untuk menang!
Hari Jumat (22/11/2024) di antaranya ada Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta dan Persib Bandung vs Borneo FC Samarinda. Simak jadwal Liga 1.
Liga 1 akan mulai bergulir lagi. Rangkaian pertandingan turut menghadirkan Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta dan Persib Bandung vs Borneo FC.
Duel klasik Persebaya Surabaya Vs Persija Jakarta berakhir dengan hasil imbang 1-1. Macan Kemayoran sempat unggul duluan, tapi berhasil disamakan tuan rumah.
Laga klasik akan tersaji di Liga 1 hari Sabtu (9/12) ini ketika Persebaya Surabaya menjamu Persija Jakarta. Macan Kemayoran tak mau cuma main imbang lagi!
Dari pekan ke-22 Liga 1, ada tiga pertandingan yang dijadwalkan main pada hari Sabtu (9/12) ini. Termasuk Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta.
Persija Jakarta akan dijamu Persebaya Surabaya pada pekan ke-22 Liga 1 2023/24. Bagi Thomas Doll laga ini adalah ujian kelayakan timnya yang mengincar 4 besar.
Persija Jakarta gagal menjuarai Piala Gubernur Jatim 2020, usai dihajar Persebaya Surabaya di final. Macan Kemayoran dinilai cuma pemanasan jelang Liga 1 2020.
Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta di pekan ke-16 Liga 1 2019 sudah tuntas. Skor berakhir 1-1, di mana keunggulan Macan Kemayoran bisa dibalas Bajul Ijo.