detikNewsSabtu, 28 Jan 2023 13:41 WIB Mengenal Yasbun, 22 Tahun Menjahit Baju Prabowo Subianto Prabowo Subianto, identik dengan baju safari berwarna krem dan bersaku empat. Ternyata yang menjahit dan merancang baju tersebut bernama Yasbun.