detikJogjaSelasa, 13 Agu 2024 17:35 WIB Sejumlah Penginapan Gunungkidul Diretas Nomor Kontaknya di Google PHRI Gunungkidul mendapat laporan tujuh penginapan mengalami peretasan nomor di Google hari ini.